08 April, 2015

COE 390 Dal U

Upacara Garebek di Yogyakarta / A. Daliman; penyunting Aditya Pratama.--.--Yogyakarta: Ombak, 2012
xiv,118 hlm. : ilus. ; 19 cm.
Bibliografi: hlm 113-114

Upacara Garebek di Kasultana Yogyakarta dimulai sejak pemerintahan Sri Sultan Hamengku Buwana I, dalm upacara garebek itu Sultan mengeluarkan gunungan sebagai kurban negari. Upacara Garebek diselenggarakan tiga kali setahunnya, yakni: garebek Maulud, garebek Syawal, dan Garebek Besar. upacara Garebek tidak saja terungkap simbolisasi nilai-nilai hubungan vertikal (terhadap Tuhan), namun juga simbolisasi nilai-nilai hubungan horizontal (terhadap sesama manusia). upacara Garebek banyak megandung nilai-nilai moral dan etis yang berisi berbagai pesan berkenaan dengan tat-aturan yang megatur hubunga raja dengan rakyat serta hak dan kewajiban rakyat terhadap raja dan negara.

Koleksi Center of Excellence tersebut dapat diakses di BPAD DIY Unit Malioboro, Jl. Malioboro No. 175 Yogyakarta.