DPAD Yogyakarta

​Koleksi Center of Excellence (COE) DPAD DIY

 Perpustakaan  8 June 2020  Hendrikus Franz Josef, M.Si  223  706
​Koleksi Center of Excellence (COE) DPAD DIY

Koleksi Center of Excellence (COE) DPAD DIY

Koleksi COE adaah koleksi buku batau bahan pustaka lainnya mengenai seni-budaya, adat istiadat, pariwisata dan sejarah lokal, untuk koleksi yang dilayankan di DPAD DIY adalah berbagai bahan pustaka COE yang berasalBanten, DIY, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur. Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY merupakan perpustakaan daerah yang ditetapkan sebagai koordinator Center of Excellence Budaya Jawa, dengan ruang lingkup informasi budaya di wilayah Jawa, meliputi Provinsi yang di sebut di atas.

Untuk mendukung pembangunan dan pengembangan Center of Excellence Budaya Jawa, DPAD DIY melaksanakan beberapa kegiatan antara lain: telaah pustaka COE dalam bentuk bedah buku atau seminar, alih bahsa dan huruf pustaka COE, penyususnan naskah abstrak koleksi COE, dan Pengembangan Website Center of Excellence yang dapat diakses masyarakat melalui alamat website dpad.jogjaprov.go.id/coe. Koleksi CEO ini berada di lantai 2 gedung Grahatama Pustaka

Perpustakaan Lainnya

Penutupan Kegiatan BIMTEK Pengolahan Perpustakaan Sekolah Tahun 2016 Angakatan 2(dua) Penutupan Kegiatan BIMTEK Pengolahan Perpustakaan Sekolah Tahun 2016 Angakatan 2(dua)
 15 April 2016  1195

Pada hari jum’at tanggal 15 April 2015 merupakan hariterakhir kegiatan BIMTEK pengelolaanperpustakaan sekolah tahun 2016...

Telaah pustaka: budaya Banten dibedah di Jogja Telaah pustaka: budaya Banten dibedah di Jogja
 23 August 2017  630

Selasa 23 Agustus 2017 bertempatkan di Grhatama Pustaka, BPAD DIY kembali mengadakan telaah budaya dengan mengusung tema budaya...

Lomba menulis sinopsis tingkat kabupaten Gunungkidul Lomba menulis sinopsis tingkat kabupaten Gunungkidul
 25 April 2016  1453

Pada hari senin 25 April 2016 telah dilaksanakan lombamenulis sinopsis kategori MTs/SMP tingkat kabupaten Gunungkidul....

Kunjungan dari Pondok Pesantren Annuqayah Guluk-guluk Sumenep Kunjungan dari Pondok Pesantren Annuqayah Guluk-guluk Sumenep
 12 April 2016  3713

Pada hari Senin tanggal 11 April 2016 Grhatama pustakamendapatkan kunjungan dariPondok Pesantren Annuqayah Guluk-Guluk Sumenep....