15 Desember 2016

Klanthung, Kabupaten Ngawi

Permainan Klanthung itu semacamkarnaval terdiri atas dua kelompok. Kelompok pertama adalah sebarisan pe­nari,semua laki-laki bertopeng hantu-hantuan atau binatang-bina­tangan. Ada pulayang berupa tengkorak manusia, tetapi dengan...
Selengkapnya
14 Desember 2016

Tari Jaran Goyang, Kabupaten Banyuwangi

Tari Jaran Goyang adalah tari yang berasal dari Kabupaten Banyuwangi yang dalam bentuk penyajian serta iringannya memiliki ciri khas berbeda dengan tari yang berasal dari daerah lain. Tari Jaran Goyang diciptakan pada tahun 1966...
Selengkapnya
13 Desember 2016

Upacara Temanten Kucing Ds. Pelem Kec. Campurdarat Kab. Tulungagung

Upacara memandikan sepasang kucing condromowo (bulu dengan tiga warna dan mempunyai sepasang mata istimewa) di Telaga Coban Desa Pelem Kecamatan Campurdarat Kabupaten Tulungagung. Upacara Temanten Kucing bertujuan meminta hujan...
Selengkapnya
13 Desember 2016

Tradisi Nyadran di Dam Bagong Kelurahan Ngantru Kabupaten Trenggalek

Tradisi Nyadran di Dam Bagong Kelurahan Ngantru Kab. Trenggalek merupakan upacara bebersih dam yang dibangun oleh Adipati Menak Sopal yang merupakan Pendiri cikal bakal Kota Trenggalek. Upacara tersebut dilaksanakan pada hari...
Selengkapnya
13 Desember 2016

Adat Perkawinan Masyarakat Samin di Desa Tapelan Kec. Ngraho Kab. Bojonegoro

Rangkaianupacara perkawinan masyarakat samin di Kabupaten Bojonegoro. Tradisiperkawinan diawali dengan melamar calon pengantin perempuan olehcalon pengantin pria. Setelah lamaran diterima calon pengantin priamelakukan...
Selengkapnya
13 Desember 2016

Batik Gajah Oling, Kabupaten Banyuwangi

Motif batik Gajah Oling merupakanperpaduan antara gambar atau ornamen kupu-kupu, batang, daun, dan bunga melati.Pada motif batik Gajah Oling terdapat motif pokok yang terdiri dari motif GajahOling, motif daun dilem, bunga melati...
Selengkapnya