DPAD Yogyakarta

Kunjungan Edukasi dari TK Al Amin

 Perpustakaan  30 May 2018  admin_FH  1644
Kunjungan Edukasi dari TK Al Amin

Selasa 8 mei 2018 Rumah Belajar Modern mendapatkan kunjungan edukasi dari TK Al Amin Sinar Putih , Bangunharjo Sewon Bantul. Dengan jumlah 90 siswa dan didampingi 5 guru para siswa diajak berkeliling dan diperkenalkan satu persatu koleksi yang berada di Rumah Belajar Modern. selain itu para siswa juga diajak untuk menonton film serial anak, bermain tebak-tebakan, senam , bernyanyi , mewarnai dan bermain komputer edukatif dan diakhiri dengan mendengarkan dongeng. Diharapkan dari kunjungan tersebut para siswa dapat lebih mengetahui dunia lebih luas dan dapat menanamkan minat baca sejak dini.


Perpustakaan Lainnya

Pentingnya Kerjasama Dalam Mewujudkan Literasi Informasi Pentingnya Kerjasama Dalam Mewujudkan Literasi Informasi
 17 April 2018  2904

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi memudahkan setiap individu untuk menghasilkan informasi. Setiap individu dapat...

PENGEMBANGAN SDM MELALUI BIMBINGAN TEKNIS DASAR UNTUK PERPUSTAKAAN OPD PENGEMBANGAN SDM MELALUI BIMBINGAN TEKNIS DASAR UNTUK PERPUSTAKAAN OPD
 8 June 2022  628

Bimbingan Teknis Dasar untuk perpustakaan Organisasi Perangkat Daerah yang diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan dan Arsip...

Akreditasi Perpustakaan Sekolah DIY Tahun 2018 Akreditasi Perpustakaan Sekolah DIY Tahun 2018
 11 May 2018  2830

Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) DIY sebagai instansi pembina, dalam rangka pengembangan perpustakaan sekolah serta...

Hari ke empat BIMTEK : Sistem Informasi Perpustakaan (Sekolah) Hari ke empat BIMTEK : Sistem Informasi Perpustakaan (Sekolah)
 8 April 2016  1079

Hari ke-empat diadakannya BIMTEK Pengelola PerpustakaanSekolah Angkatan I Tahun 2016. Kegiatanpada hari kamis pukul 08.00-11.15...