DPAD Yogyakarta

Istilah Arsip T

 Daftar Istilah  22 May 2010  Super Administrator  578  3153

TANGGUNG JAWAB
Arsip sesuai dengan Undang-undang yang berlaku menjadi wewenang dan tanggungjawab Pemerintah. Pemerintah berkewajiban untuk mengamankan arsip, sebagai bukti pertanggungjawaban nasional, yang penguasaannya berdasarkan perundingan atau ganti rugi.

TEXTUAL
Arsip / dokumen yang berupa naskah tulis / ketik / cetak.

TRANSKRIPSI ARSIP PALEOGRAFIS
Penyalinan naskah dari tulisan kuno ke tulisan sekarang.

TRANSFER
Kegiatan memindahkan arsip-arsip ke arsip inaktif, karena arsip tersebut tidak digunakan lagi atau jarang digunakan dalam proses penyelenggaraan kegiatan perkantoran.

TRANSLITERASI ARSIP
Penyalinan arsip dengan penggantian huruf dari abjad yang satu ke abjad yang lain.

TRANSKRIPSI REKAMAN WAWANCARA
Penyalinan dari rekaman suara ke dalam bentuk tulisan.

TUGAS CABANG TATA USAHA
Membantu pelaksanaan tugas Induk Tata Usaha.

TUGAS INDUK TATA USAHA
1. Membantu / melaksanakan tugas-tugas setiap unit Satminkal.
2. Mengkoordinasikan Cabang Tata Usaha.

Daftar Istilah Lainnya

Istilah Arsip B
 22 May 2010  3565

BADAN PEMERINTAHSeluruh aparatur Pemerintah, termasuk dalam hal ini perusahaan-perusahaan yang modalnya sebagian atau seluruhnya berasal dan pemerintah.BADAN SWASTABidang kegiatan yang mempunyai pengaruh terhadap pelaksanaan pemenintahan dan atau...

Istilah Arsip A
 22 May 2010  8825

ABSTRAKSI BAHAN KEARSIPANMerumuskan inti dari rekaman wawancara sejarah lisan.ADMINISTRASI KEARSIPANPenyelenggaraan administrasi / penatalaksanaan kearsipan yang memperlancar lalulintas surat menyurat keluar masuk.AGENDARISPegawai yang bertugas...

Istilah Arsip H
 22 May 2010  2500

HAK REKAM SASARAN DAN PENYELENGGARAAN1. Perekaman untuk film movie, film foto dan suara dapat dilaksanakanoleh Satminkal, sebagai pemegang Hak Rekam.2. Perekaman arsip dan dokumen dalam microfilm dilaksanakan oleh Biro Umum, Kantor Arsip Daerah...

Istilah Arsip G
 22 May 2010  3454

GUNA ARSIP REKAM1. Bahan pemawasan/pemeragaan kembali sesuatu atau peristiwa.2. Sarana pengawetan dan penyimpanan arsip / dokumentasi yang efektif.3. Sarana pelengkap pelayanan informasi yang cepat, tepat dan gambling.4. Pengganti arsip/dokumen yang...